Kompetensi Minat
1. Minat Teknik Silvikultur Strategi Jangka Benah
Kompetensi | Kode | Nama Mata Kuliah dan Deskripsi |
C11, C12 | SJB 311 |
Mengenal Strategi Jangka Benah Teknik Perbenihan dan Persemaian Deskripsi: Tujuan,prinsip dan teknik produksi benih,(penekanan pada aspek pembiakan vegetatif), teknik dan manajemen persemaian.
|
C13, C14, C15 | SJB 312 |
Pemilihan Jenis dan Pengaturan Pola Tanam Deskripsi: Kesesuaian jenis tanaman, interaksi komponen tanaman dalam sistem agroforestri, pemilihan pola tanam, pengaturan ruang tumbuh. |
C16 | SJB 313 |
Teknik Penanaman,Pemeliharaan dan Pengendalian Organisme Penganggu Tanaman (OPT) Deskripsi: Olah tanah dan penaman; pemeliharaan tanaman dan pemupukan; pengendalian gulma, hama dan penyakit. |
C17 | SJB 314 |
Teknik Pemanenan Penanganan Pasca Panen dan Pemasaran Deskripsi: Jenis dan karakteristik produk SJB, pemilihan teknis pemanenan,sortasi dan grading, pengeringan, penggilingan (size reduction), manajemen mutu, pengepakan dan penyimpanan. |
C11-C17 | SJB 315 |
Praktek Lapangan Kegiatan praktek meliputi: Praktek perbenihan dan persemaian, pengolahan tanah dan penanaman, pemeliharaan tanaman dan pengendalian OPT, pemanenan, penanganan pasca panen dan pemasaran. |
2. Minat Teknik Inventarisasi dan Pemetaan Strategi Jangka Benah
Kompetensi | Kode | Nama Mata Kuliah dan Deskripsi |
C21 | SJB 311 |
Teknik Inventarisasi Deskripsi: Pengertian dan tujuan inventarisasi, teknik/metode inventarisasi, rancangan sampling dalam inventarisasi, perencanaan inventarisasi, pengumpulan data inventarisasi, pengolahan data dan penyajian hasil inventarisasi, inventararisasi tematik (tegakan, satwa, tanaman semusim, tumbuhan bawah)
|
C22 | SJB 322 |
Teknik Pengukuran dan Pemetaaan Deskripsi: Konsep dasar pengukuran sudut dan jarak, pengukuran polygon dan sifat datar, tachymetry dan pembuatan peta situasi, pemetaan digital; pengenalan dan pengoperasian alat-alat survey dan pemetaan, pengenalan dan pengoperasian drone. |
C23 | SJB 323 |
Aplikasi Sistem Informasi Geografis untuk Penataan Blok Pengelolaan SJB Deskripsi: Dasar teori sistem informasi geografis; komponen dan format data serta metode-metode pengolahan data spasial; menyusun, mengolah, menganalisis, serta menginterpretasikan data spasial dalam sistem informasi geografis; pemanfaatkan basis data untuk keperluan SIG; SIG berbasis web dan mobile. |
C21-C23 | SJB 324 |
Praktek Lapangan Kegiatan praktek lapangan meliputi: Praktek inventarisasi, pengukuran dan perpetaan, pengenalan dan pemanfaatan drone |
3. Minat Perhutanan Sosial, Kelembagaan, dan Resolusi Konflik
Kompetensi | Kode | Nama Mata Kuliah dan Deskripsi |
C31 | SJB 331 |
Kebijakan dan Regulasi Penyelesaian Sawit di Kawasan Hutan Deskripsi: Sawit dalam kontestasi pembangunan; masalah sawit di dalam kawasan hutan; paket kebijakn/regulasi penyelesaian sawit di dalam kawasan hutan sebelum dan sesudah Undang-undang Cipta Kerja; Kebijakan Perhutana Sosial, SJB, Perhutanan Soaial dan Sawit Rakyat; Kebijakan untuk mendukung SJB.
|
C32 | SJB 332 |
Perhutanan Sosial dan SJB Deskripsi: Penegertian lembaga dan kelembagaan, perlunya kelembagaan, desain kelembagaan SJB, menumbuhkan dan mengembangkan kelembagaan, insentif SJB. |
C33 | SJB 333 |
Teknik Fasilitasi dan Pemberdayaan POKMAS Deskripsi: Karakteristik produk SJB dan konsep dasar pemasaran komoditi-komoditi pertanian/perkebunan/kehutanan; saluran pemasaran, pembentukan harga komoditas; strategi pemasaran. |
C31-C33 | SJB 334 |
Kunjungan Lapangan Kegiatan kunjungan lapangan meliputi: Kunjungan dan diskusi ke Instansi Pemerintah, kunjungan dan diskusi di Kelompok Tani, kunjungan dan diskusi ke Industri, kunjungan dan diskusi ke Asosiasi. |